Jelaskan cara melakukan sikap permulaan berdiri tegak anjur

31 Jenis-jenis Pekerjaan 31 Tema 6 Subtema 1: Keanekaragaman Hewan dan Tumbuhan SENAM IRAMA A. Pengertian Senam Irama Senam irama atau disebut juga senam ritmik adalah gerakan senam yang dilakukan dengan irama musik, atau latihan bebas yang dilakukan secara berirama. Senam ritmik dapat dilakukan dengan menggunakan alat ataupun tanpa alat. Alat yang sering digunakan adalah ganda, simpai, tongkat, bola, pita, dan topi. B. Pembelajaran Kombinasi Gerakan Langkah kaki dan Gerakan Ayunan Lengan 1. Gerakan ayunan satu lengan depan belakang Cara melakukannya adalah sebagai berikut a. Sikap pemulaan: Berdiri tegak Kedua tangan di samping badan b. Hitungan 1: ayunkan tangan kanan ke depan dan tangan kiri ke belakang diikuti kedua lutut mengeper c. Hitungan 2: Tangan kanan diayunkan ke belakang dan tangan kiri ke depan. diikuti kedua lutut mengeper d . Pandangan mata ke depan dan badan agak diputar ke samping. e. Lakukan latihan ini 1X8 hitungan dengan irama 44 f. Sikap akhir: kembali ke sikap permulaan atau bisa ke sikap permulaan untuk gerakan selanjutnya.

2. Gerakan ayunan dua lengan ke belakang dan ke depan

Cara melakukannya : a. Sikap permulaan: berdiri tegak, melangkahkan kaki kiri kedua lengan lurus ke depan pandangan ke depan 32 Buku Guru Kelas 4 SDMI b. Hitungan 1: kedua lengan diayunkan ke belakang samping kiri diikuti kedua lutut mengeper c. Hitungan 2: Kedua lengan diayunkan kembali ke depan diikuti kedua lutut mengeper d. Hitungan 3: kedua lengan diayunkan ke belakang samping kanan diikuti kedua lutut mengeper e. Hitungan 4: Kedua lengan diayunkan kembali ke depan diikuti kedua lutut mengeper f. Pandangan selalu mengikuti ayunan lengan g. Lakukan latihan ini 1X8 hitungan dengan irama 44 h. Hitungan ke 8: Kembali ke sikap permulaan atau siap untuk sikap gerakan selanjutnya

3. Gerakan ayunan lengan silang dan rentang di muka badan

Cara melakukannya : a. Sikap permulaan: berdiri tegak, langkahkan kaki kiri kedua lengan direntangkan pandangan kedepan b. Hitungan 1: kedua lengan disilangkan di depan dada diikuti kedua lutut mengeper c. Hitungan 2: kedua lengan direntangkan setinggi bahu diikuti kedua lutut mengeper d. Pandangan ke arah kanan lalu bergantian ke kiri sesuai ayunan lengan e. Hitungan 3-8: mengulangi gerakan seperti hitungan 1-2. f. Sikap akhir kembali ke sikap permulaan atau bisa ke sikap permulaan untuk gerakan selanjutnya. 33 Jenis-jenis Pekerjaan 33 Tema 6 Subtema 1: Keanekaragaman Hewan dan Tumbuhan

4. Gerakan ayunan dua lengan memutar ke kiri dan ke kanan

Cara melakukannya: a. Sikap permulaan tegak, anjur kaki kiri, kedua lengan ke samping kanan. b. Hitungan 1 dan 2: putar kedua lengan di depan badan, diikuti kaki melangkah 2 langkah ke samping kiri. c. Pada hitungan 2 : kedua lengan di samping kiri, d. Hitungan 3 dan 4 : Putar kembali ke arah sebaliknya e. Lakukan latihan ini 1X8 hitungan dengan irama 44 f. Sikap akhir: Sikap akhir adalah sikap setelah melakukan semua gerakan, yaitu: Berdiri dengan sikap tegak rileks kedua tangan rapat si samping badan

C. Melakukan rangkaian gerakan secara keseluruhan. 1.

Melakukan rangkaian gerakan ayunan lengan Siswa melakukan rangkaian gerakan ayunan lengan secara keseluruhan dari berbagai macam gerakan ayunan yang sudah dipelajari di atas. Cara melakukannya: a. Gerakan ayunan satu lengan depan belakang b. Gerakan ayunan dua lengan ke belakang dan ke depan c. Gerakan ayunan lengan silang dan rentang di muka badan d. Gerakan ayunan dua lengan memutar ke kiri dan ke kanan Setelah belajar tentang keanekaragaman tumbuhan dan hewan di Indonesia, siswa melakukan survey secara berkelompok. Setiap kelompok terdiri dari 5 orang. Setiap kelompok akan mewawancarai warga sekolah kepala sekolah, guru, staf tata usaha sehubungan dengan hak dan kewajiban terhadap lingkungan. Sebagai panduan, siswa dapat meggunakan pertanyaan yang terdapat dalam buku siswa. Siswa mempresentasikan hasil survei yang telah mereka lakukan dengan teknik Ayo Ceritakan Ayo Cari Tahu 34 Buku Guru Kelas 4 SDMI satu tamu datang, dan satu tamu pergi, yaitu perwakilan dari kelompokak akan berkeliling dari satu kelompok ke kelompok lainnya untuk mempresentasikan hasil survei. Siswa melakukan perenungan dengan menjawab pertanyaan yang terdapat dalam buku siswa Guru dapat menambahkan pertanyaan perenungan berdasarkan panduan yang terdapat pada lampiran 1, halaman 150, Buku Guru. Pengayaan Siswa membaca teks tambahan tentang keanekaragaman hewan dan tumbu- han bawah laut Indonesia, yang diambil dari buku-buku referensi perpustakaan atau dari berbagai situs internet disesuaikan dengan potensi sekolah. Remedial Kegiatan remedial diberikan kepada siswa yang belum tuntas dalam menguasai konsep. Siswa yang masih memerlukan penguatan dalam melakukan presentasi hasil survei hasil penilaian berdasarkan rubrik 50 atau kurang akan mengikuti kegiatan re- medial selama 30 menit setelah pulang sekolah. Guru akan menelaah aspek mana yang belum optimal. Siswa berlatih untuk mengembangkan aspek tersebut dengan panduan dari guru. Penilaian PJOK dinilai dengan Rubrik Bentuk dan Teknik Penilaian 1. Bentuk Penilaian Setelah memelajari semua gerakan senam irama di atas, tugaskan kepada siswa untuk mempraktikkan semua gerakan di atas. Penilaian keterampilan gerakan yaitu a. Kontinuitas gerakan yang dihasilkan seiring dengan alunan musik. b. Gerakan yang satu dengan yang lainnya berkelanjutan tidak patah-patah Ayo Renungkan 35 Jenis-jenis Pekerjaan 35 Tema 6 Subtema 1: Keanekaragaman Hewan dan Tumbuhan 2. Teknik Penilaian a. Gerakan Ayunan Senam Ritmik Kriteria Skor 5 Skor 4 Skor 3 Skor 2 Skor 1 1. Gerakan ayunan satu lengan depan belakang a. Sikap pemulaan: Berdiri tegak Kedua tangan di samping badan b. Hitungan 1: ayunkan tangan kanan ke depan dan tangan kiri ke belakang diikuti kedua lutut mengeper c. Hitungan 2: Tangan kanan diayunkan ke belakang dan tangan kiri ke depan. diikuti kedua lutut mengeper d . Pandangan mata ke depan dan badan agak diputar ke samping. e. Sikap akhir: kembali ke sikap permulaan atau bisa ke sikap permulaan untuk gerakan selanjutnya. Jika siswa mampu melakukan empat kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan tiga kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan dua kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan satu kriteria dengan benar 2. Gerakan ayunan dua lengan ke belakang dan ke depan a. Sikap permulaan: berdiri tegak melangkahkan kaki kiri kedua lengan lurus ke depan pandangan ke depan b. Hitungan 1: kedua lengan diayunkan ke belakang samping kiri diikuti kedua lutut mengeper c. Hitungan 2: Kedua lengan diayunkan kembali ke depan diikuti kedua lutut mengeper d. Hitungan 3: kedua lengan diayunkan ke belakang samping kanan diikuti kedua lutut mengeper e. Hitungan 4: Kedua lengan diayunkan kembali ke depan diikuti kedua lutut mengeper f. Pandangan selalu mengikuti ayunan lengan g. Sikap akhir kembali ke sikap permulaan atau bisa ke sikap permulaan untuk gerakan selanjutnya. Jika siswa mampu melakukan empat kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan tiga kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan dua kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan satu kriteria dengan benar 36 Buku Guru Kelas 4 SDMI 3. Gerakan Ayunan Lengan Silang dan rentang di muka badan a. Sikap permulaan: berdiri tagak langkahkan kaki kiri kedua lengan direntangkan pandangan kedepan b. Hitungan 1: kedua lengan disilangkan di depan dada diikuti kedua lutut mengeper c. Hitungan 2: kedua lengan direntangkan setinggi bahu diikuti kedua lutut mengeper d. Pandangan ke arah kanan lalu bergantian ke kiri sesuai ayunan lengan e. Sikap akhir kembali ke sikap permulaan atau bisa ke sikap permulaan untuk gerakan selanjutnya. Jika siswa mampu melakukan empat kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan tiga kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan dua kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan satu kriteria dengan benar

4. G e r a k a n

a y u n a n dua lengan memutar ke kiri dan ke kanan a. Sikap permulaan tegak, anjur kaki kiri, kedua lengan ke samping kanan. b. Hitungan 1 dan 2: putar kedua lengan di depan badan, diikuti kaki melangkah 2 langkah ke samping kiri. c. Pada hitungan 2 : kedua lengan di samping kiri, d. Hitungan 3 dan 4: Putar kembali ke arah sebaliknya e. Sikap akhir: Sikap akhir adalah sikap setelah melakukan semua gerakan, yaitu: Berdiri dengan sikap tegak rileks kedua tangan rapat si samping badan Jika siswa mampu melakukan empat kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan tiga kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan dua kriteria dengan benar Jika siswa mampu melakukan satu kriteria dengan benar b. Nilai untuk rangkaian gerakan ayunan lengan 1. Nilai untuk gerakan ayunan satu lengan depan belakang 2. Nilai untuk gerakan ayunan satu lengan dari depan ke samping skor yang diperoleh skor maksimal NILAI : X 100 skor yang diperoleh skor maksimal NILAI : X 100 37 Jenis-jenis Pekerjaan 37 Tema 6 Subtema 1: Keanekaragaman Hewan dan Tumbuhan 3. Nilai untuk gerakan ayunan satu lengan ke samping bersamaan memindahkan berat badan 4. Gerakan ayunan dua lengan silang depan di muka badan 5. Nilai untuk rangkaian gerakan ayunan

3. PPKn dinilai dengan daftar periksa

Video yang berhubungan

musik merupakan iringan dalam melakukan​

gerakan tubuh yang indah dsb ​

Posisi raket telentang ibu jari dan jari telunjuk menempel pada pangkal batang raket yang permukaannya gepeng permukaan sebaliknya untuk meletakkan te … lapak tangan pegangan tersebut adalah cara memegang raket A. AsiaB. BackhandC. ForehandD. Amer​.

Unsur teknik gerakan senam si Buyung pada gerakan gajah berjalan​.

Saat melakukan gerakan berputar pada gerak menirukan awan tertiup angin,posisi tumit pada kaki yang dijadikan tumpuan adalah.

Apa pendapat anda tentng kontribusi ilmu fisiologi olahrga dalam optimalisasi prestasi atlet.

Aktivitas yang membutuhkan tenaga Intens atau terus-menerus gerakan otot yang berirama atau kelenturan flexibility disebut​.

Gerakan dasar dalam seni bela diri yang harus dikuasai adalaha. Variasi dan kombinasi pukulanb variasi dan kmbinasi tendanganс variasi dan kombinasi t … angkisand variasi dan kombinasi pukulan, tangkisan dan tendanganjawab ya ka mksh​.

Sebutkan 9 gerakan inti senam poco poco berdasarkan urutannya.

sebutkan dan jelaskan minimal 2 contoh objek transaksi yang akan ada dikemudian hari ! dengan kata lain,objeknya belum ada [akan ada] tetapi para piha … k yang berinteraksi sudah sepakat dan mulai menjalankan hak dan kewajiban masing2.​

AKTIVITAS RITMIK

A. Teknik-Teknik Dasar Senam Irama Teknik-teknik dasar dalam senam irama terdiri dari 1. Prinsip Dasar Latihan Senam Irama Prinsip dasar senam irama, yaitu: a. Setiap gerakan selalu diikuti gerakan mengeper, yaitu gerakan menekuk dan meluruskan lutut. b. Setiap gerakan dalam senam irama, tumpuan berat badan selalu pada ujung kaki. c. Pemindahan berat badan selalu mengikuti setiap gerakan.

Dengan memerhatikan prinsip-prinsip tersebut, akan tercipta gerakan yang tidak terputus-putus [kontinu].

2. Irama Irama adalah sesuatu yang ajeg dan enak didengar. Irama yang sudah kita kenal, misalnya 4/4, ¾, dan 2/4. 3. Kelentukan Tubuh [Fleksibilitas] Prinsip kelentukan tubuh dalam gerakan akan diperoleh melalui latihan. Latihan harus dilakukan dengan tekun dan disertai dengan kesabaran. 4. Langkah-Langkah Dasar Senam Irama Langkah-langkah dalam senam irama yaitu: a. Langkah biasa [looppas] 1. Sikap awal : berdiri, kaki rapat, dan kedua tangan lepas ke samping. 2. Hitungan Satu : kaki kiri melangkah, tumit diletakkan lebih dahulu di depan ujung kaki kanan.

3. Hitungan dua : ganti langkah kaki kanan.

4. Ingat,lutut harus mengeper dalam setiap langkah.

b. Langkah rapat [by trekpas] 1. Sikap awal : berdiri tegak, kaki kiri sedikit ke depan. 2. Hitungan Satu : langkahkan kaki kiri ke depan.

3. Hitungan dua : kaki kanan ke depan diletakkan sejajar dengan kaki kiri, lutut mengeper, kemudian disusul kaki kanan di depan, dengan gerakan yang sama.

c. Langkah depan [galoppas] Sebelum melakukan latihan langkah depan, kita harus menguasai teknik langkah rapat. Cara melakukan langkah depan [galopas] yaitu: 1. Hitungan Satu : langkahkan kaki kanan.

2. Hitungan dua : kaki kiri menyusul dan kedua kaki melangkah bersamaan, kemudian dilakukan seperti awal, yaitu dengan kaki kiri melangkah lagi.

d. Langkah ganti [wisselpas] 1. Sikap awal : berdiri tegak 2. Htiungan Satu : langkahkan kaki kanan ke depan.

3. Hitungan dua : putar kaki kiri ke samping dengan tumpuan tumit, diikuti langkah kaki kanan.

e. Langkah Keseimbangan [balanspas] 1. Sikap awal : berdiri tegak, kaki kiri sedikit di depan 2. Hitungan Satu : kaki kiri melangkah ke depan 3. Hitungan dua : kaki kanan menyusul dan sebelum kaki kanan menapak kaki kiri mundur diikuti kaki kanan.

4. Setelah itu kaki kanan yang melangkah lebih dahulu diikuti kaki kiri.

f. Langkah samping [zypas] 1. Sikap awal : berdiri tegak. 2. Hitungan Satu : langkahkan kaki kanan ke samping kanan.

3. Hitungan dua : langkahkan kaki kiri merapat ke kaki kanan.

g. Langkah silang [kruispas] 1. Sikap awal : berdiri tegak kaki sedikit kangkang. 2. Hitungan Satu : kaki kiri disilangkan di depan kaki kanan.

3. Hitungan dua : kaki kanan melangkah ke samping kanan.

h. Langkah tiga [wallspas] 1. Sikap awal : berdiri tegak, kaki kanan di depan. 2. Hitungan Satu : langkahkan kaki kanan ke depan. 3. Hitungan dua : kaki kiri melangkah setengah langkah, tumit diangkat. 4. Hitungan tiga :kaki kanan melangkah setengah, tumit juga diangkat. 5. Selanjutnya dimulai dari awal dengan kaki kiri dahulu.

6. Pada saat melakukan langkah tiga, lutut tidak boleh ditekuk

i. Langkah pantul [kaatspas] 1. Sikap awal : berdiri tegak. 2. Hitungan Satu : kaki kiri melangkah ke depan, kaki kanan ditarik ke atas, mulai ujung kaki hingga lutut.

3. Hitungan dua : letakkan kaki kanan di tempat semula diikuti kaki kiri.

j. Langkah lingkar [huppelpas] Cara melakukan langkah lingkar [huppelpas] yaitu: 1. sikap awal : berdiri tegak. 2. Hitungan Satu : kaki kiri melangkah ke depan. 3. Hitungan dua : angkat kaki kanan sambil ditekuk membentuk sudut 90 derajat. 4. Hitungan tiga : kaki kanan diletakkan.

5. Hitungan empat : angkat kaki kiri dan ditekuk membentuk sudut 90 derajat.

B. Rangkaian Gerak Berirama Beregu 1. Gerakan-Gerakan dalam Rangkaian tanpa Alat a. sikap awal: tegak, langkah kaki kanan, kedua lengan ke samping, posisi berlutut, berguling ke depan, duduk lalu berputar. b. Berdiri, berputar setengah lingkaran, lari dua langkah le depan, dilanjutkan split leaps. c. Langkah ke depan 3 kali, putaran badan satu lingkaran, ayunan satu tungkai ke belakang dilanjutkan sikap seimbang [kapal terbang]. d. Langkah ke depan, badan membungkuk, badan dilentingkan ke belakang. e. Lari dua langkah dengan walps steps, cut leap ke depan. f. Langkah ke depan, arabesque kop, ayukan kaki ke depan. g. Melangkah ke depan, melangkah dua kali bersama-sama loncatan “RSA” tolakan dua kaki mendarat satu kaki. h. Putar badan, badan dilentingkan ke belakang. i. Melangkah ke depan dua langkah, lakukan double pionette, berputar, sikap balet, dankembali tegak langkah kanan kedua tangan ke samping. 2. Ayunan Tangan dan Langkah Kaki secara Bervariasi Mengikuti Irama Sikap permulaan: tegak langkah kiri, kedua lengan lurus ke depan. Hitungan 1: ayunkan dua lengan ke belakang. Hitungan 2: ayunkan kembali ke depan. Hitungan 3 dan 4: putarkan kedua lengan melalui bawah di samping badan.

Hitungan 5,6,7 dan 8: latihan sama tetapi dengan arah kebalikan [lutut selalu mengeper].

3. Sikap PErmulaan Tegak Anjur Kaki Kiri, Kedua Lengan ke Samping Kanan Hitungan 1 dan 2: putar kedua lengan di muka badan. Hitungan 1: setengah lingkaran berakhir pada hitungan 2. Hitungan 2: kedua lengan di samping kiri, kaki kanan diangkat lurus ke samping. Hitungan 3 dan 4: putar kembali kea rah kebalikannya.

Irama: 4/4

4. Sikap Permulaan Tegak Anjur Kaki Kiri ke Samping Kiri, Kedua Lengan ke Samping Kanan Hitungan 1 dan 2: putar kedua lengan satu setengah lingkaran di muka badan disertai galoppas ke kiri, putar badan ¼ ke kiri. Hitungan 3: ayun lurus kaki kiri ke muka bersama-sama ayun kedua lengan ke belakang. Hitungan 4: letakkan kedua lengan ke samping kiri.

Hitungan 5,6,7 dan 8: latihan sama, tetapi kea rah kanan dilakukan berulang-ulang.

5. Sikap Permulaan Tegak Langkah Kiri, Kedua Lengan Lurus ke Depan Memegang Tongkat Hitungan 1: ayunkan kedua lengan ke samping kiri belakang. Hitungan 2: ayunkan kedua lengan ke samping kanan belakang. Hitungan 3: ayunkan kembali kedua lengan ke samping kiri belakang. Hitungan 4: kedua lengan diayun ke atas samping kiri, kaki kiri maju serong ke kiri, sehingga sikap kaki kuda-kuda. Hitungan 5,6,7 dan 8: seperti gerakan pada hitungan 1,2,3 dan seterusnya gerakan sebaliknya.

Lakukan berulang-ulang dengan irama 4/4

6. Latihan Gerak Senam Irama Menggubnakan Tongkat Sikap permulaan: tegak anjur kaki kiri, kedua lengan ke samping kanan dengan memegang tongkat. Hitungan 1: ayunkan kedua lengan ke kiri melewati depan badan. Hitungan 2: kembali ayunkan ke kanan. Hitungan 3 dan 4: ayun kembali ke kiri dan diputar ke kanan melewati depan kepala.

Hitungan 5,6,7 dan 8: seperti hitungan 1,2,3 dan 4 gerakan sebaliknya, lakukan berulang-ulang irama 2/4, 4/4

7. Sikap Permulaan Tegak Anjur Kaki Kiri, Kedua Lengan ke Samping Kanan dengan Memegang Tongkat Hitungan 1 : ayunkan kedua lengan ke kiri. Hitungan 2 : ayunkan kembali ke kanan. Hitungan 3 : ayunkan kembali ke kiri. Hitungan 4 : meliukkan badan ke kanan, kedua tangan di atas. Hitungan 5,6,7 dan 8: seperti hitungan 1,2,3,4 gerakan sebaliknya.

Lakukan berulang-ulang.

C. Kombinasi Pola Gerak untuk Menciptakan Gerak Berirama Beregu 1. Kombinasi Pola Gerak 1 Senam irama dilakukan dengan mengikuti irama ketukan, nyanyian, dan musik dengan berbagai variasi ayunan tangan dan langkah. Contoh gerakannya sebagai berikut: a. sikap permulaan: berdiri tegak, hitungan 1 dan 2 berjalan ke depan, langkah pendek. b. Hitungan 3 : langkah panjang c. Hitungan 4 : ayun kedua tangan ke atas d. Hitungan 5 : ayun kedua tangan ke kiri e. Hitungan 6 : ayun kedua tangan ke kanan f. Hitungan 7 : ayun kedua tangan ke atas g. Hitungan 8 : kembali sikap semula

Ulangi gerakan ini beberapa kali!

2. Kombinasi Pola Gerak 2 a. Sikap awal berdiri tegak b. Gerakan tangan diayunkan ke samping kiri dan kanan setinggi pinggul dengan kaki jalan di tempat. c. Tangan diangkat [diayun] ke atas ke arah samping kiri dan kanan. Kaki bergerak disesuaikan dengan arah tangan. Tangan diayunkan ke arah kiri atas, maka kaki kanan melompat kea rah kiri, dan sebaliknya. Latihan ini dapat dilakukan dengan berbagai variasi gerakan yang sesuai dengan irama lagunya.

Misalnya, menggunakan iringan lagu “Jali-Jali”

3. Kombinasi Pola Gerak 3 [Senam Irama dengan Bentuk Barisan yang Bergerak] Senam irama dilakukan dengan membentuk 2 barisan di lapangan. Tiap barisan membentuk sebuah lingkaran. Senam dilaksanakan dengan irama lagu “Lihat Kebunku”. Gerakannya adalah: a. Berdiri dengan tangan di pinggang, ketika lagu jatuh pada tekanan pertama, berjalan sambil melompat. b. Pada tekanan kedua, membalik berhadapan dalam lingkaran saling berpeganagn tanagn dan diayun dari belakang ke depan. c. Pada tekanan ketiga, berjalan menyamping kanan, kaki kiri melangkah ke samping kanan di belakang kaki kanan. Gerakan ini untuk melatih: 1. Keterampilan gerak

2. Cara menyesuaikan gerak dan lagu

4. Kombinasi Pola Gerak 4 [Gerakan Tangan Dibarengi atau Disesuaikan dengan Sebuah Lagu: Burung Kakak Tua/Naik-Naik ke Puncak Gunung]
Dapat dilakukan dengan ketukan dan hitungan, misalnya 2 x 8 hitungan pertama, dapat dibagi 4 ketukan untuk gerakan tangan kiri, 4 hitungan untuk gerakan tangan kanan. Selanjutnya untuk 2 x 8 hitungan kedua dapat dibagi 4 ketukan untuk langkah kaki kiri dan 4 ketukan untuk kaki kanan. Pada gerakan 2 x 8 hitungan kedua, kedua lengan di pinggang.


Page 2

Beranda WARMING UP KEBUGARAN RITMIK SENAM LANTAI PPT GALERY

Video yang berhubungan